Apa itu Studienkolleg?

Studienkolleg adalah sekolah penyetaraan atau sekolah persiapan untuk mahasiswa asing yang ingin studi di Jerman sebelum memasuki perkuliahan di Jerman. Lama Studienkolleg adalah satu sampai dua semester. Di Studienkolleg siswa akan memasuki kurs sesuai dengan jurusan yang akan diambil nanti nya saat di universitas, berikut ini beberapa kurs di Studienkolleg:


  • –  T-kurs: untuk siswa yang ingin mengambil bidang Teknik


  • –  M-kurs: untuk siswa yang ingin mengambil bidang kesehatan


  • –  W-kurs: untuk siswa yang ingin mengambil bidang ekonomi


  • –  G-kurs: untuk siswa yang ingin mengambil bidang desain


  • –  S-kurs: untuk siswa yang ingin mengambil bidang sastra

Tinggalkan Balasan